gerhana bulan penuh dapat di saksikan malam semalam. di fahamkan fenomena ini akan berulang pada tahun 2014.
Inilah saat Bumi, Bulan dan Matahari menjalani kesejajaran yang mengagumkan. Bukan hanya sejajar, melainkan terletak pada satu garis lurus dengan Bumi 'tersepitt' di tengah-tengah.
Akibatnya Bulan akan berada di bawah bayang-bayang inti (umbra) dan tambahan (penumbra) Bumi selama beberapa jam sebelum purnama, tepat saat purnama dan selama beberapa jam juga selepas purnama. Inilah Gerhana Bulan Total (GBT) terakhir di tahun 2011.
Gerhana dapat disaksikan hampir di segenap penjuru Bumi kecuali kawasan Amerika Selatan, dan Afrika barat
0 comments:
Post a Comment